Aplikasi Monitoring Tunggakan Uang Kuliah Mahasiswa Non Aktif Di Universitas Tarumanagara Menggunakan Metode Naive Bayes

Timothy Reynaldi,Lely Hiryanto, Darius Andana Haris

E-Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Informasi(2023)

引用 0|浏览0
暂无评分
摘要
Universitas Tarumanagara memiliki dua status mahsiswa, yaitu mahasiswa aktif dan mahasiswa non aktif. Saat ini, bidang administrasi di Universitas Tarumanagara belum memiliki sistem yang baik untuk menangani tunggakan uang kuliah dari mahasiswa non aktif. Tujuan dari perancangan Aplikasi Monitoring Tunggakan Uang Kuliah Mahasiswa Non Aktif ini adalah untuk memperbaiki dan memudahkan user untuk memonitoring tunggakan uang kuliah dari mahasiswa non aktif di Universitas Tarumanagara. Aplikasi ini menggunakan metode Naive Bayes. Penerapan dari metode Naive Bayes ini berfungsi untuk menghitung probabilitas kemungkinan mahasiswa Universitas Tarumanaga yang non aktif selama tiga semester berturut-turut harus di keluarkan atau tidak. Hasil dari penerapan metode Naive Bayes ini berhasil untuk menampilkan output prediksi untuk dikeluarkan atau dilanjutkannya mahasiswa yang sudah non aktif selama tiga semester berturut-turut. Hasil dari pengujian fungsional aplikasi menggunakan mendapatkan output sukses untuk pengetesan pada semua halaman yang di uji dan metode pengambilan keputusan dari aplikasi ini memiliki akurasi untuk prediksi tindakan pengambilan keputusan sebesar 91%.
更多
查看译文
关键词
monitoring
AI 理解论文
溯源树
样例
生成溯源树,研究论文发展脉络
Chat Paper
正在生成论文摘要